Share |

JAKET COLD STORAGE / COLD ROOM JACKET

Posted by | Posted in , , | Posted on 16.08

Jaket Tahan Dingin (Cold Storage Jacket)
Produsen Jaket Tebal untuk dipakai di Ruangan yang Dingin
oleh : CV. Traffic Luck
Cold Room Jacket Supplier Indonesia

tampak depan cold storage jacket manufacture CV Traffic Luck Indonesia 
Kami adalah perusahaan konveksi yang memiliki spesialisasi untuk memproduksi berbagai jenis jaket, jaket bomber, jaket komunitas, jaket jas almamater sekolah, hoodie, jaket varsity dan jenis jaket lainnya. Pada kali ini kami akan membahas mengenai jaket tahan dingin / cold storage jacket / cold storage waterproof jacket / cool room jacket / freezer jacket. Kami berlokasi di jakarta dan sekarang menjadi salah satu pabrik / cold room jacket manufacturers di Indonesia dan akan merambah Asia. seperti cold room jacket Singapore, cold room jacket Malaysia dan Cold Room Jacket Philippines. Lihat Jaket cold storage orderan Etanee Bogor dan lihat juga jaket cold storage orderan PT Interfood Jakarta. Adapun spesifikasi jaket yang kami miliki yaitu :

1. Bahan terdiri dari 3 lapisan pada Cold Storage Jacket
Cold storage Jacket haruslah tahan terhadap dingin, baik itu digunakan oleh pabrik perikanan, pabrik penyimpanan makanan dan aktivitas lain yang bersinggungan langsung dengan freezer. Oleh sebab itu bahan yang digunakan harus tahan terhadap suhu tertentu. Bahan yang kami gunakan untuk memproduksi jaket / cold room work wear ini adalah terdiri dari 3 lapisan 
3 Lapisan jaket cool room jacket manufacturer in Indonesia
a. Bahan Taslan
Bagian luar jaket merupakan bahan taslan. Rata rata jaket yang beredar di pasaran menggunakan Bahan taslan, bahan taslan tidak diragukan lagi kualitasnya, bersifat waterproof, tahan terhadap angin, tekstur dan benang polysternya yang rapat dan padat sehingga membuat udara dari luar sulit masuk ke dalam. Hal ini membuat bahan taslan cocok sekali dijadikan bahan luar dari jacket cold storage. Bahan Taslan memiliki tingkat waterproof yang berbeda dan kualitas yang berbeda. Kami memiliki stok bahan taslan yang cukup banyak yang berasal dari dalam negeri ataupun import dari negara asia. Selain itu bahan Taslan for Freezer Jacket ini memiliki pilihan warna yang banyak sehingga customer dapat memilihnya.
b. Bahan Dacron
Bahan Dacron merupakan polyster fiber sintetis yang dirancang khusus agar dapat kembali ke posisi semula walaupun di vakum dan di press, Dakron sangat hangat, tidak berdebu, dapat dicuci, higienis, ringan , dan tahan lama. Kegunaannyapun bervariatif yaitu dapat dijadiakan bahan pelapis jaket, bantal, sleeping bag, jaket gunung dan boneka. Bahan Dacron untuk jaket cold storage / cold room jacket ini memiliki tinggi 2 cm sehingga membuat pemakainya dapat merasakan hangat. 
c. Bahan Polar / fleece
Bahan polar terletak di lapisan kedua, bahan polar kadang dijadikan jaket varsity atau jaket kupluk karena hangat. Sifat bahan ini berbulu di satu sisi dan rata di sisi lainnya, atau bisa berbulu di kedua sisi, bahan ini terbuat dari campuran bahan katun, serat viscose, polyster dan serat sintetik, memiliki ketebalan 0,5-1 cm. Bahan fleece / mikro polar ini hangat dan cocok dijadikan bahan cold storage jacket / freezer jacket sehingga kami memasukkannya kedalam lapisan paling dalam yang bersinggungan dengan tubuh pemakai jaket.

 2. COVER AREA PENUTUP WAJAH DAN LENGAN JAKET COLD STORAGE
Ketebalan Cold room Wear / jacket pada bagian depan diatas kepala
 Beginilah penampakan jaket cold storage yang kami miliki, pada bagian kepala memiliki area cover jacket cold storage yang full sampai ke dagu, sehingga area leher dapat tertutupi dan tetap hangat. Pada bagian tudung kepala dapat full menutupi telinga, hanya bagian wajah saja yang tidak di cover namun anda dapat menggunakan masker fullface untuk melindungi area wajah.
 Berikut tampilan pada bagian kepala, sama halnya seperti jaket hoodie namun khusus jaket cold storage haruslah tebal dan akan pas jika dipakai di kepala. 
Pada bagian ujung lengan jaket cold storage / cold room jecket terdiri dari double rip. Rip yang pertama bagian dalam sangat pas dan rapa dengan ujung lengan sedangkan rip luar membungkus rip dalam dan menutup dari celah udara dingin yang masuk ke dalam.
Tampak bagian luarkami tambahkan scotlite yang bersifat glow in the dark / menyala dalam gelap karena kami mengerti bahwa terkadang bekerja di suhu ruangan tertentu apabila lampu padam maka memudahkan kita saling melihat satu sama lainnya. 
Jaket cold storage ini bisa juga digunakan untuk pekerja di musim dingin, para pendaki gunung, pekerja di pabrik es, pekerja di pabrik food and baverage yang memerlukan tempat penyimpanan yang dingin. Jaket ini dpat tahan pada suhu -30oC karena memiliki ketebalan yang baik, kualitas bahan yang baik. Kami menyediakan stel jaket cold storage / cold storage jacket mencakup jaket dan celana atau uniform cold storage yang dapat dipesan secara terpisah ataupun satu paket. Cool room Jacket ini sudah dipakai oleh beberapa perusahaan di seluruh indonesia, yang ada di daerah Jaket cold Storage Surabaya, Jaket Cold Storage Jakarta, Jaket cool Storage Bandung, Jaket Cold storage Makassar dan di beberapa daerah lain di Indonesia. Anda dapat bertanya ataupun memesan langsung di CV traffic luck dengan menghubungi kami pada nomor yang tertera di bawah ini :

Comments (0)

Posting Komentar

Postingan Populer